DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Umum DPD Asosiasi Kontraktor Listrik Indonesia (AKLI) Aceh, Isova Darma, mendesak PLN UID Aceh untuk membatalkan keputusan yang menetapkan PT BLITZ sebagai pemenang tender proyek Pelayanan Teknik (Yantek) di PLN UID Aceh.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pada tahun 2023, pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah melaksanakan program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) kepada 131.600 rumah tangga di seluruh penjuru tanah air. Jumlah tersebut lebih tinggi daripada target yang dipatok, yaitu sebesar 125.000 bantuan pasang listrik baru.